Pembagian Grup Putaran
Final Piala Dunia 2018 akhirnya telah dilaksanakan di Moscow
Jumat malam (1/12/2017).
Sebanyak 32 negara dari 5 Konfederasi sepakbola se-dunia siap bertarung menjadi yang terbaik,
di Rusia tahun 2018.
Piala Dunia 2018
dimulai dari tanggal 14 Juni sampai 15 Juli 2018, di 12 Stadion di kota-kota
besar di Rusia.
Berikut Hasil Pengundian Grup Piala Dunia 2018 :
GRUP A
A1. Rusia
A2. Arab Saudi
A3. Mesir
A4. Uruguay
GRUP B
B1. Portugal
B2. Spanyol
B3. Maroko
B4. Iran
GRUP C
C1. Prancis
C2. Australia
C3. Peru
C4. Denmark
GRUP D
D1. Argentina
D2. Islandia
D3. Kroasia
D4. Nigeria
GRUP E
E1. Brasil
E2. Swiss
E3. Kosta Rika
E4. Serbia
GRUP F
F1. Jerman
F2. Mexico
F3. Swedia
F4. Korea Selatan
GRUP G
G1. Belgia
G2. Panama
G3. Tunisia
G4. Inggris
GRUP H
H1. Polandia
H2. Senegal
H3. Kolombia
H4. Jepang
Baca : DAFTAR JUARA PIALA DUNIA (FIFA WORLD CUP)
No comments:
Post a Comment